Sarah Jasmine Si Melati Putih yang Bersemi di Tangan AXA

Sarah Jasmine adalah seorang Agent Inbound PT AXA Financial Indonesia. Dirinya mengikuti ajang The Best Contact Center Indonesia 2019 pada kategori The Best Agent Inbound Small. Pada kesempatan yang dimilikinya, Sarah membuktikan bahwa dirinya mampu meraih Gold di ajang tersebut. Seperti yang disampaikannya pada saat membawakan materi presentasi yang bertemakan “Jasmine” (Melati Putih), dirinya memaparkan […]

Apr 15, 2020 17:16
Materi Fastabiqul Khairat (The Pursuit of Kindness) dalam Social Media oleh Endar Darmindra

Ajang The Best Contact Center Indonesia memberikan kesempatan bagi para praktisi contact center Indonesia untuk mewujudkan mimpi-mimpi nya. Tak terkecuali bagi Endar Darmindra, seorang Agent Social Media DITJEN BEA DAN CUKAI KEMENKEU RI. Endar memulai karirnya di DITJEN BEA CUKAI pada Oktober 2014 sebagai seorang Agent Inbound. Dan pada Oktober 2017 hingga sekarang, dirinya dipercaya […]

Apr 13, 2020 17:24
Kreativitas Sing a Different Tune kepada Wajib Pajak oleh Mirna Lisa Wulandari

Mirna Lisa Wulandari, seorang Agent Outbound Kantor Layanan Informasi dan Pengaduan Direktorat Jenderal Pajak (KLIP DJP) berhasil meraih Platinum di ajang The Best Contact Center Indonesia 2019 pada kategori The Best Telemarketing. Dirinya memiliki etos kerja dan semangat yang tinggi untuk memberikan pelayanan kepada para customernya yang disebut “Wajib Pajak”. Sebagai Agent Outbound, Mirna memiliki […]

Apr 09, 2020 21:44
Melalui Program Kerja Game of Thrones, Grace Natalia Raih Juara Platinum

Mengikuti ajang The Best Contact Center Indonesia 2019 merupakan hal yang sangat mendebarkan untuk Grace Natalia. Ajang tersebut memacu dirinya untuk menampilkan performa yang terbaik. Dalam presentasi yang dibawakannya, sebagai seorang Supervisor di Blibli.com Grace Natalia memiliki tugas dan tanggung jawab. Diantaranya adalah meninjau dan menganalisis metrik kerja untuk mengidentifikasi peluang hingga meningkatkan produktivitas. Dirinya […]

Apr 06, 2020 17:25
Bincang-bincang Layanan Unik Contact Center BICARA 131

Kali ini dalam edisi Talk With ICCA, Tim Indonesia Contact Center Association (ICCA) mendapatkan kesempatan untuk berkunjung ke Bank Indonesia. Kunjungan ICCA ke Bank Indonesia disambut langsung oleh Onny Widjanarko selaku Kepala Departemen Komunikasi Bank Indonesia. Pada kesempatan berharga ini ICCA melakukan bincang-bincang mengenai contact center Bank Indonesia. Dalam perbincangan dengan ICCA, Onny menjelaskan bahwa […]

Mar 26, 2020 11:13
Pembekalan Korporat Program

Pendaftaran The Best Contact Center Indonesia 2020 telah di buka sejak awal Februari 2020 dan seluruh perusahaan Contact Center dapat melakukan pendaftaran hingga 31 Mei 2020. Tanda dari dibukanya pendaftaran merupakan langkah awal dimana ajang yang paling di nantikan oleh setiap praktisi Contact Center akan di mulai. Salah satu kategori yang akan di kompetisikan pada […]

Mar 15, 2020 02:54
Executive Talk Contact Center

Rabu, 11 Maret 2020 Indonesia Contact Center Association (ICCA) kembali menyelenggarakan kegiatan Executive Talk yang berkolaborasi dengan Microsoft, sebuah perusahaan multinasional yang bergerak di bidang teknologi. Kegiatan ini dilaksanakan di JS Luwansa Hotel & Convention Center Jakarta dan diikuti oleh 27 perusahan baik member maupun non member ICCA. Acara ini dipandu oleh Anggel Liza Kusmia […]

Mar 13, 2020 21:14
Mengambil Tema “Karakter Masyarakat Tradisional”, Nur Septiani Melakukan Kreativitas PECEL (PErson, CarE, Leadership).

Pada sesi kedua kegiatan Winner Sharing 5 Maret 2020, diisi oleh pembicara perwakilan dari PT Kereta Api Indonesia (Persero) yaitu Nur Septiani. Seorang pemenang Platinum pada kategori Customer Services ini membagikan pengalamannya pada saat mengikuti lomba kategori Individual The Best Contact Center Indonesia 2019.  Dirinya juga memaparkan mengenai materi apa saja yang disampaikan pada saat […]

Mar 06, 2020 15:00
Bagaimana Laporan Kriminal Dapat Selesai Hanya dengan 3 Tahap oleh Esty Indriyani

Kegiatan Winner Sharing kembali diselenggarakan pada 5 Maret 2020. Kegiatan yang bertempat di Graha Seti Lantai 2, Jakarta Selatan. Kali ini Indonesia Contact Center Association (ICCA) mengundang 2 pembicara yang berasal dari PT Bank Central Asia, Tbk yaitu Esty Indriyani pemenang Platinum kategori Best of The Best Back Office dan Nur Septiani dari PT Kereta […]

Mar 06, 2020 14:43